Rektor Unissula melakukan penandatanganan kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Kendal yang dilaksanakan di ruang pertemuan Puskesmas Brangsong, Kendal (10/6). Hadir langsung dalam penandatanganan tersebut Bupati Kendal Dico M Ganinduto, Rektor Unissula Drs Bedjo Santoso MT PhD didampingi Wakil Rektor I Dr …
Unissula mengadakan dialog bersama Presiden PKS, Ahmad Syaikhu di Biro Rektor kampus Unissula (11/6). Ia berbicara mengenai pentingnya bekerja bersama-sama dalam membangun peradaban. Hal ini mengingat beratnya membangun peradaban. “Sudah saatnya berbagai elemen saling bersinergi untuk membawa negara ini menjadi …
Keluarga besar Yayasan Badan Wakaf Sultan Agung (YBWSA) mengadakan halal bi halal dikampus Unissula pada Selasa, (25/5). Acara yang diselenggarakan secara daring dan luring inidiikuti oleh karyawan unit dan lembaga dan badan usaha di bawah Yayasan.Ketua Umum Pengurus YBWSA, Hasan …
Unissula menjalin Kerjasama dengan Universitas-universitas yang ada di Afganistan. Hal itu seiring di tandatanganinya MoU antara Unissula dengan lima universitas yang ada di sana. MoU ditandatangani oleh Dubes Afganistan untuk Indonesia Faizullah Zaky Ibrahimy yang dilangsungkan di kampus Unissula (27/4). …
Unissula mengadakan acara ceramah implementasi kepemimpinan dengan menghadirkan Dr Ir Abdullah Hehamahua sebagai narasumber yang dilaksanakan (19/4). Menurutnya konsep kepemimpinan selalu berkaitan dengan pemimpin dan pelaksanaan kepemimpinan, sehingga terdapat faktor figur, individu, manusia, dan aplikasi. Lebih jauh ia menyebutkan bahwa …
Rektor Unissula Drs Bedjo Santoso MT PhD melantik 51 pejabat stuktural masa bakti 2021- 2026. Mereka adalah Dr dr Agung Putra MSi Med Wakil Dekan I Fakultas Kedokteran, dr Ulfah Dian Indrayani, MSc Wakil Dekan II Fakultas Kedokteran, dr Menik …
SEMARANG, Bratapos.com – Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj Yasin Maimoen mengapresiasi Rumah Sakit Islam (RSI) Sultan Agung Semarang karena menerapkan prinsip syariah dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada pasien dan berpredikat halal terbaik. Hal itu disampaikan Taj Yasin saat memberi sambutan …
Hari Kanker Sedunia atau World Cancer Day diperingati setiap tanggal 4 Februari. Perayaan ini merupakan wujud perhatian kepada masyarakat agar lebih sadar terhadap penyakit mematikan ini. Hari Kanker Sedunia dirayakan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat di dunia mengenai bahaya kanker. Diketahui, …
Rektor Unissula, Drs Bedjo Santoso MT PhD melantik tujuh dekan periode 2021-2026 yang dilaksanakan di kampus Kaligawe (1/2). Mereka adalah Dr dr Setyo Trisnadi SpKF (dekan Fakultas Kedokteran), Ir Rachmat Mudiyono MT PhD (Fakultas Teknik), Prof Dr Gunarto SH MHum …
INDONESIA DARURAT BANJIR Hujan yang terus mengguyur Kalimantan Selatan mengakibatkan Banjir di beberapa kabupaten dan kota semakin parah ketinggian air mencapai 2 sampai 3 meter. Jumlah warga terdampak banjir di Kalsel per 19 Januari 2021 berdasarkan sumber BPBD Prov. Kalimatan …