BISmillah, Berkhidmat Untuk Kesejahteraan Umat
Kajian

MEMAKNAI PUASA

ARTI PUASA Puasa atau shoum berasal dari kata shooma – yashuumu – shouman – shiyaaman yang mempunyai arti menahan, mencegah dan menghentikan diri dari sesuatu. Makna ini sebagaimana yang disebutkan Allah ketika menceritakan tentang Maryam: إِنِّي نَذَرْتُ لِلرَّحْمَنِ صَوْمًا فَلَنْ أُكَلِّمَ الْيَوْمَ إِنْسِيًّا “Sesungguhnya aku telah bernazar puasa untuk Tuhan Yang Maha Pemurah, maka tidak […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Kajian

Kepemimpinan Dalam Islam

Kepemimpinan adalah keperluan yang azasi dalam kehidupan manusia. Tugas kepemimpinan adalah memimpin jiwa-jiwa manusia untuk tunduk dan taat kepada Allah dan rasul-Nya, bukan sekedar hal-hal yang bersifat material, atau dengan kata lain mendidik iman dan taqwa. Pemimpin dalam Islam memiliki fungsi ganda yang harus dilaksanakan secara integral. Pertama, adalah melaksanakan fungsi sebagai leader, yakni untuk […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Kajian

Bahaya Lisan

Afatul lisan adalah dua ungkapan kata yang memiliki arti bahaya lidah. Hal ini bukan berarti lidah selalu membawa mudhorat bagi manusia, karena lidah juga bermanfaat bagi manusia. Dengan lidah seseorang dapat berbicara dan menyampaikan maksud yang diinginkan. Namun, harus disadari pula bahwa betapa banyak orang yang tergelincir karena lidahnya, akibat ketidak mampuan pemilik lidah menjaga […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Kajian

Jual Beli Dalam Pandangan Islam

Jual Beli Dalam Islam Islam melihat konsep jual beli itu sebagai suatu alat untuk menjadikan manusia itu semakin dewasa dalam berpola pikir dan melakukan berbagai aktivitas, termasuk aktivitas ekonomi. Pasar sebagai tempat aktivitas jual beli harus, dijadikan sebagai tempat pelatihan yang tepat bagi manusia sebagai khalifah di muka bumi. Maka sebenarnya jual beli dalam Islam […]

Tidak ada komentar Selengkapnya

Masuk

Daftar

Setel Ulang Kata Sandi

Silakan masukkan nama pengguna atau alamat email, anda akan menerima tautan untuk membuat kata sandi baru melalui email.